Fenomena impor berbagai produk pertanian, perkebunan dan peternakan di negara kita sungguh sesuatu yang sangat ironis. Indonesia yang dulu di kenal sebagai negara agraris, ternyata tidak mampu memenuhi hajat hidup masyarakatnya sendiri. Maka Lembaga Alumni Eropa berupaya mengingatkan kembali pentingnya studi pertanian perkebunan dan peternakan di Jerman sebagai langkah awal memperbaiki ketahanan pangan bangsa kita.
Bidang studi pertanian perkebunan dan peternakan di Jerman lebih ditekankan pada aspek ekonomi dan commercial dan budidaya lahan pertanian untuk tanaman dan ternak. Termasuk di dalam nya adalah, proses produksi dari produk produk peternakan, pertanian dan perkebunan, seperti susu, kentang, daging, bermacam buah dan sayuran.
Bidang studi agricultur di Jerman sangat dekat dengan bidang studi Ilmu Hutan (Forest Science) dan bidang studi Management Hutan (Forest Management). Bidang studi agricultur di Jerman juga menekankan pada penerapan dari technology pertanian terkini, terlebih pada semua University of Applied Science di Jerman. Para lulusan dari bidang ini akan diarahkan untuk memimpin karir dibidang pengajaran, konsultant dan administrator, dan sedikit banyak berkecimpung langsung sebagai pebisnis agricultur.
Bidang studi pertanian di Jerman diajarkan berdasarkan fundamental yang kuat dari beberapa bidang studi terkait seperti Engineering Science, Economic and Business Management, Social Science dan juga termasuk didalamnya pemahaman yang sangat detail dari penggunaan Electronic control Equipment untuk meningkatkan hasil panen.
Selain itu, tidak kalah penting, area keilmuan dari Phytomedicine (salah satu cabang ilmu tumbuhan yg berkaitan dengan penyakit dan wabah serta cara cara pencegahan dan penanganannya) akan menjadi salah satu bidang keilmuan yang terfokuskan pada bidang studi ini.
Dari paparan diatas jelas bahwa menjadi ahli di bidang pertanian, perkebunan dan peternakan sangat dibituhkan oleh bangsa Indonesia. Begitu banyak pujian dari bangsa lain terhadap kekayaan alam tanah air kita amat sangat di sayangkan bila tidak berdayakan oleh bangsa kita sendiri. Maka jangan ragu untuk melanjutkan kuliah S1 dan S2 studi pertanian perkebunan dan peternakan di Jerman.
==============================================================
Program Persiapan Studi S1/S2 & Kerja Sosial di Jerman
Yth Para Calon Peserta,
Lembaga Alumni Eropa kembali akan membuka kelas persiapan bahasa Jerman bagi mereka yang akan melanjutkan studi di Perguruan Tinggi Negri untuk semua jurusan studi, serta persiapan bahasa bagi peminat kerja sosial di Jerman.
Program Study Start Januari & Mei 2025
Program kerja sosial Start Januari & Mei 2025
Program persiapan bahasa Jerman Online akan dimulai pada tanggal Senin / 4 Juli 2025.
Bertempat di Training Center LAE, Jln. Gedung Hijau 2 No 18. Pondok Indah. Jakarta Selatan.
Informasi lebih lanjut terkait program ini dapat menghubungi melalui WA di no +6281384809179
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan.
Terima kasih atas perhatiannya.
Hormat Kami,
Lembaga Alumni Eropa – Jakarta
PEMBUKAAN KELAS BARU
PROGRAM INTENSIF PERSIAPAN KULIAH di JERMAN
Untuk Semua Bidang Studi S-1 (BSc.) dan S-2 (MSc.)
Kelas Baru akan diadakan pada:
Jam : 09.00 s/d 13.00 WIB
Tempat : Lembaga Alumni Eropa
Jln. Gedung Hijau 2 No 18
Pondok Indah
Jakarta Selatan, 12310
Indonesia
Keterangan lebih lanjut Hubungi:
Daftarkan Diri Anda Segera
Tempat Terbatas !!